Inspirasi Indonesia

Inspirasi Indonesia

Menu Lokal: Pais Hati Ampela Gurih

Menu Lokal: Pais Hati Ampela Gurih - Hallo sahabat Menu Lokal , Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Menu Lokal: Pais Hati Ampela Gurih, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Aneka Botok, Artikel Aneka Pepes, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Menu Lokal: Pais Hati Ampela Gurih
link : Menu Lokal: Pais Hati Ampela Gurih

Baca juga


Menu Lokal: Pais Hati Ampela Gurih






































Bahan-bahan:

400 gram beras, cuci bersih
8 buah hati ayam, potong dadu
8 buah ampela ayam, potong dadu
2 butir telur ayam
3 lembar daun salam
1 batang serai, memarkan
½ sdm gula pasir
1 sdt garam
¼ sdt kaldu ayam instan
Daun pisang batu, untuk membungkus


Haluskan:

    6 butir bawang merah
    2 sdm minyak goreng
    ¼ sdt garam
    Penyedap, jika suka
    3 siung bawang putih
    4 buah cabai merah besar
    1 cm kunyit, bakar


Cara Membuat Pais Hati Ampela Gurih:

Masak beras sampai menjadi nasi, sisihkan.
Lumuri potongan hati ampela dengan air jeruk nipis. Diamkan selama 15 menit. Sisihkan.
Tumis bumbu yang dihaluskan sampai harum, tambahkan daun serai, gula pasir, garam dan kaldu ayam instan.
Masukkan hati dan ampela, lalu masak setengah matang. Masukkan nasi, aduk rata. Angkat.
Bungkus campuran nasi dengan daun pisang seperti membungkus lontong, sematkan dengan lidi.
Kukus selama 30 menit sampai matang. Angkat.


Demikianlah Artikel Menu Lokal: Pais Hati Ampela Gurih

Sekianlah artikel Menu Lokal: Pais Hati Ampela Gurih kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Menu Lokal: Pais Hati Ampela Gurih dengan alamat link https://menumasakanlokal.blogspot.com/2017/06/menu-lokal-pais-hati-ampela-gurih.html

Related Posts :

  • Resep Cara Membuat Pepes Jamur TiramHallo ketemu lagi nih...kali ini kami akan bagikan resep pepes jamur tiram yang bisa anda sajikan untuk keluarga tercinta, nah untuk membuatnya anda bisa siapkan bahan-bahanyng dibutuhkan seperti diba… Read More...
  • Menu Lokal: Pepes Nasi Bahan-bahan: 500 gram nasi4 batang daun salam6 lembar daun salam10 buah cabe merah100 gram ikan asin jambal rati dipotong dadu100 gram petai dibelah dua200 gram jamurDaun pisang untuk membungkusGar… Read More...
  • Resep Pepes Ikan Peda Asin Daun SingkongPagi bunda kali ini kami akan membagikan resep pepes ikan peda asin yang bisa ana sajikan sebgai santap siang keluarga anda. Nah untuk membuatnya anda bisa siapkan bahan-bahan yang dibutuhkan lalu iku… Read More...
  • Menu Lokal: Pais Hati Ampela Gurih Bahan-bahan: 400 gram beras, cuci bersih8 buah hati ayam, potong dadu8 buah ampela ayam, potong dadu2 butir telur ayam3 lembar daun salam1 batang serai, memarka… Read More...
  • Menu Lokal: Pepes Patin Bumbu Iris Bahan Pepes Patin: 750 g ikan patin 2 bh jeruk nipis 1 sdt garam 1 ikat daun kemangi, petiki daunnya 10 lbr daun salam daun pisang untuk membungkus lidi untuk menyemat Bumbu Iris: (aduk… Read More...

0 Response to "Menu Lokal: Pais Hati Ampela Gurih"

Posting Komentar

79,246