Inspirasi Indonesia

Inspirasi Indonesia

Menu Lokal: Nasi Kapau

Menu Lokal: Nasi Kapau - Hallo sahabat Menu Lokal , Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Menu Lokal: Nasi Kapau, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Aneka Nasi, Artikel Nasi, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Menu Lokal: Nasi Kapau
link : Menu Lokal: Nasi Kapau

Baca juga


Menu Lokal: Nasi Kapau

"Ada beberapa perbedaan antara nasi kapau dengan nasi padang. Pertama, nasi kapau dijual oleh orang asli Kapau," tutur Nusyirwan Effendi, Dekan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Andalas

Perbedaan lainnya terletak dari sisi menu. Nusyirwan menuturkan, menu di rumah makan padang dipajang di etalase. Lain halnya dengan nasi kapau. 

"Menu nasi kapau dipajang di atas meja, letaknya lebih rendah dari si penjual. Kalau nasi padang kan etalasenya lebih tinggi," tambah dia.

Oleh karena itu, pelancong yang ingin mencicipi nasi padang bisa langsung memilih menu dari etalase kaca. Lain halnya dengan nasi kapau, kita harus masuk dahulu ke restorannya untuk memilih menu.

Image result for nasi kapau


Gulai Otak

Bahan:
1 buah otak sapi, rebus matang, potong kotak
750 ml air (untuk merebus otak)
500 ml santan dari 350 gram kelapa parut
5 sdm minyak goreng

Bumbu, haluskan:
6 siung bawang putih
6 butir bawang merah
8 butir kemiri
1 sdt ketumbar bubuk
4 cm kunyit
1 cm jahe
3 sdt garam
1 sdt gula pasir

Bumbu pelengkap:
2 batang serai, potong 3 cm
2 lembar daun kunyit
2 cm kayu manis
2 buah kapulaga
2 buah bunga lawing

Rendang Daging
Bahan:
300 gram daging sapi, potong kotak tebal
500 ml santan dari 500 gram kelapa parut
5 sdm minyak goreng

Bumbu, haluskan:
6 butir bawang merah
5 siung bawang putih
1 sdt ketumbar bubuk
6 butir kemiri
3 cm kunyit
2 cm jahe
1 sdt gula pasir
1 sdt garam

Bumbu, pelengkap:
2 lembar daun kunyit
2 buah asam kandis
3 lembar daun salam
4 cm lengkuas, memarkan
Lalap Daun Singkong
1 ikat daun singkong, ambil daun yang muda
500 ml air
3 sdm minyak goreng
1 sdm garam
1 sdt gula pasir
Gulai Kacang Panjang

Bahan:
1 ikat kacang panjang, potong 3 cm
500 ml santan dari 400 gram kelapa parut
5 sdm minyak goreng

Bumbu, haluskan:
5 siung bawang putih
5 butir bawang merah
8 buah cabai merah besar
6 buah kemiri
2 cm kunyit
4 cm jahe
¼ sdt ketumbar
1 sdm garam
1 dm gula pasir

Bumbu pelengkap:
3 lembar daun salam
4 cm lengkuas, memarkan
3 batang serai, memarkan

Sambal Hijau Pete
Bahan:
5 butir bawang merah
1 siung bawang putih
7 buah cabai rawit hijau, belah 2
5 buah cabai hijau besar, potong 2 cm
3 buah tomat hijau, belah 4
6 sdm minyak goreng
400 ml air

Bumbu pelengkap:
1 sdt terasi matang
½ sdm gula jawa, serut
3 lembar daun jeruk
1 buah jeruk limau
¼ sdt garam
1 papan pete, kupas


Cara membuat
Gulai Otak
Tumis bumbu halus hingga harum, masukkan bumbu pelengkap, aduk rata
Masukkan santan, masak sambil terus diaduk hingga mendidih. Masukkan otak, masak hingga bumbu meresap
Rendang Daging
Tumis bumbu halus hingga harum. Masukkan daging, masak hingga kaku
Tambahkan santan dan bumbu pelengkap, masak dengan api kecil sambil terus diaduk hingga air habis
Lalap Daun Singkong
Rebus daun singkong, tambahkan minyak goreng, gula, dan garam. Masak hingga matang
Gulai Kacang Panjang
Tumis bumbu halus hingga harum, masukkan bumbu pelengkap dan santan. Aduk rata hingga mendidih
Masukkan kacang panjang, masak hingga matang. Angkat
Sambal Hijau Pete
Rebus bahan hingga layu, haluskan bersama bumbu pelengkap (kecuali pete)
Tumis sambal sebentar bersama pete


Demikianlah Artikel Menu Lokal: Nasi Kapau

Sekianlah artikel Menu Lokal: Nasi Kapau kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Menu Lokal: Nasi Kapau dengan alamat link https://menumasakanlokal.blogspot.com/2017/06/menu-lokal-nasi-kapau.html

Related Posts :

  • Menu Lokal: Nasi Kuning Spesial Bahan : 800 gram beras yang sudah  dicuci bersih kemudian tiriskan1 liter santan dari 1 butir kelapa Bumbu-bumbu :     2 sendok makan kunyit parut    2 lembar da… Read More...
  • MENU LOKAL: NASI BAKAR Semangat pagi semua, berbicara tentang makanan khas, ada salam nasi bakar. Namanya unik bukan? Di lihat dari porsi, bumbu, bahan dan cara pembuatan, makanan ini memiliki perbedaan yang tidak di milik… Read More...
  • Menu Lokal: Pepes Nasi Bahan-bahan: 500 gram nasi4 batang daun salam6 lembar daun salam10 buah cabe merah100 gram ikan asin jambal rati dipotong dadu100 gram petai dibelah dua200 gram jamurDaun pisang untuk membungkusGar… Read More...
  • Menu Lokal: Nasi Kapau "Ada beberapa perbedaan antara nasi kapau dengan nasi padang. Pertama, nasi kapau dijual oleh orang asli Kapau," tutur Nusyirwan Effendi, Dekan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universit… Read More...
  • Menu Lokal: Sega/Nasi Jamblang Cirebon Bahan Sega/Nasi Jamblang Cirebon: Nasi putih secukupnya Daun jati secukupnya Cara membuat Bungkus 1 genggam nasi saat masih panas dengan daun jati Ulukutek Leunca Bahan 300 gram oncom,… Read More...

0 Response to "Menu Lokal: Nasi Kapau"

Posting Komentar

79,248