Inspirasi Indonesia

Inspirasi Indonesia

Resep Cara Membuat Sayur Lodeh Tempe

Resep Cara Membuat Sayur Lodeh Tempe - Hallo sahabat Menu Lokal , Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Resep Cara Membuat Sayur Lodeh Tempe, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Aneka Resep Sayur, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Resep Cara Membuat Sayur Lodeh Tempe
link : Resep Cara Membuat Sayur Lodeh Tempe

Baca juga


Resep Cara Membuat Sayur Lodeh Tempe

Kali ini kami akan membagikan resep sayur lodeh tempe yang bisa anda sajikan sebagai menu santap siang keluarga anda. Untuk membuatnya anda bisa siapkan bahan-bahan dibawah ini lalu ikuti langkah-langkah cara membuatnya. Berikut adalah resepnya, selamat mempraktekkan yah bunda and happy cooking Mom.


Bahan:
  • 1/4 kgudang (kupas)
  • 2 potongtempe uk sedang (potong kotak)
  • 10 btrpete (iris kecil2)
  • 15 btrcabe hijau / sesuai selera (iris2)
  • 15 btrcabe rawit / sesuai selera (iris2)
  • 1 sdmkaldu ayam bubuk
  • 1 sdtgaram / secukupnya (disesuaikan)
  • 1/4 sdtgula
  • 700 mlsantan (tdk terlalu kental)
  • 1/4 sdtpenyedap
Bumbu yang dihaluskan:
  • 5 cm kunyit
  • 5 cm kencur
  • 3 cm laos
  • 2 cm jahe
  • 3 lbr daun jeruk (buang tulang tengahnya)
  • 2 sdt ketumbar (sangrai dahulu)
  • 1/8 sdt jinten
  • 1/4 sdt pala bubuk / 3 serut pala
  • 1 btr kemiri
  • Minyak goreng (untuk menumis)
Cara Membuatnya:
  1. Bersihkan udang dan siapkan semua bahan-bahan.
  2. Panaskan sedikit minyak, lalu tumis semua bumbu halus sampai baunya menjadi harum, kemudian masukan pete dan udang kemudian tumis sebentar sampai udang berubah warna, baru kita masukan santan dan tunggu sampai mendidih.
  3. Setelah itu masukan tempe dan masak sampai tempe empuk dan santan berkurang/mengental.
  4. Tambahkan kaldu, garam, gula, penyedap, cabe, aduk-aduk sebentar sampai cabe menjadi agak lembut baru kemudian di angkat
  5. Sayur Lodeh Tempe Siap Di hidangkan.



Demikianlah Artikel Resep Cara Membuat Sayur Lodeh Tempe

Sekianlah artikel Resep Cara Membuat Sayur Lodeh Tempe kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Resep Cara Membuat Sayur Lodeh Tempe dengan alamat link https://menumasakanlokal.blogspot.com/2017/01/resep-cara-membuat-sayur-lodeh-tempe.html

Related Posts :

  • Resep Cara Membuat Tumis Brokoli Yang LezatPagi ini kami akan membagikan resep tumis brokoli yang mudah dan simple juga menyehatkan. Untuk membuatnya bahan-bahan yang digunakan sangatlah simple dan mudah untuk didapatkan. Berikut adalah bahan-… Read More...
  • Resep Cara Membuat Sayur Lodeh TempeKali ini kami akan membagikan resep sayur lodeh tempe yang bisa anda sajikan sebagai menu santap siang keluarga anda. Untuk membuatnya anda bisa siapkan bahan-bahan dibawah ini lalu ikuti langkah-lang… Read More...
  • Resep Cara Membuat Sayur Sup Segar Pagi bunda, sayur sup adalah salah satu menu yang banyak digemari, kali ini kami akan membagikan resep sayur sup yang segar dan sangat menggugah selera. Untuk membuatnya anda bisa siapkan bahan-bahan … Read More...
  • Resep Cara Membuat Orek Tumis BuncisIni salah satu menu santap malam yang simple, cuma manfaatin bahan-bahan sayuran yang ada dikulkas. nah untuk membuatnya anda bisa intip resepnya dibawah ini lalu praktekkan deh bun...yuk intip resepn… Read More...
  • Resep Cara Membuat Petis Bandung PedasHayo ada yang kepingin buat petis pedas untuk keluarga tidak yah? Pada kesempatan kali ini kami akan membagikan resep petis pedas yang bisa anda praktekkan dirumah. Petis ini sangat enak disantap deng… Read More...

0 Response to "Resep Cara Membuat Sayur Lodeh Tempe"

Posting Komentar

79,251