Inspirasi Indonesia

Inspirasi Indonesia

Resep Cara Membuat Kue Cincin Yang Lezat

Resep Cara Membuat Kue Cincin Yang Lezat - Hallo sahabat Menu Lokal , Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Resep Cara Membuat Kue Cincin Yang Lezat, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Aneka kue tradisional, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Resep Cara Membuat Kue Cincin Yang Lezat
link : Resep Cara Membuat Kue Cincin Yang Lezat

Baca juga


Resep Cara Membuat Kue Cincin Yang Lezat

Kue cincin adalah salah satu kue tradisional yang terbuat dari tepung ketan, gula merah, kelapa dan lain-lain. Penasaran dengan rasa kue cincin ini, yuk buat untuk keluarga tercinta. Berikut adalah bahan-bahan yang dibutuhkan beserta cara membuatnya. Selamat mempraktekkan yah bunda, Happy Cooking.


Bahan:
  • Kelapa parut 1 buah
  • 400 ml air bersih
  • 1 kg minyak sayur
  • 100 gr tepung beras
  • Tepung ketan 350 gr
  • 1/2 sdt garam
  • 150 gr gula merah
  • 65 gr gula pasir
Cara Membuatnya:
  1. Siapkan wadah, lalu anda bisa melarutkan gula merah dan juga gula pasir dengan memakai air
  2. Masukan tepung beras, tepung ketan garam dan juga kelapa parut
  3. Tambahkan air dan aduk agar semua bahan menjadi rata dan juga kalis
  4. Jika sudah kalis, buat adonan seperti bentuk cincin yang bolong tengahnya
  5. lakukan seperti cara di atas hingga adonan habis
  6. Siapkan penggorengan dan masukan minyak nyalakan dengan api sedang, lalu goreng kue cincin sambil di bolak balik
  7. Angkat dan tiriskan kue cincin
  8. Dan Kue Cincin siap di hidangkan



Demikianlah Artikel Resep Cara Membuat Kue Cincin Yang Lezat

Sekianlah artikel Resep Cara Membuat Kue Cincin Yang Lezat kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Resep Cara Membuat Kue Cincin Yang Lezat dengan alamat link https://menumasakanlokal.blogspot.com/2016/09/resep-cara-membuat-kue-cincin-yang-lezat.html

0 Response to "Resep Cara Membuat Kue Cincin Yang Lezat"

Posting Komentar